Lengkap! Daftar Fakultas dan Program Studi UIN Raden Intan Lampung

Universitas Islam Negeri Raden Intan Lampung atau biasa disingkat UIN Lampung/ UIN RIL merupakan Perguruan Tinggi Islam Negeri yang berada di Kota Bandar Lampung. UIN Lampung juga merupakan salah satu Perguruan Tinggi Negeri (PTN) yang cukup favorit di Lampung. Oleh karena itu, kami ingin memberikan informasi tentang Daftar Fakultas dan Program Studi UIN Lampung. Semoga membantu kamu yang sedang mencari informasi tersebut.

UIN Raden Intan Lampung
Foto: @isun26

Saat ini UIN Lampung telah memiliki 5 Fakultas yang tersebar diberbagai program studi (Prodi) dan jurusan UIN Lampung.

Daftar Fakultas dan Program Studi UIN Lampung

1. Fakultas Tarbiah dan Keguruan
  • Pendidikan Agama Islam
  • Pendidikan Bahasa Arab
  • Pendidikan Bahasa Inggris
  • Pendidikan Fisika
  • Pendidikan Biologi
  • Pendidikan Matematika
  • Pendidikan Anak Usia DIni
  • Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
  • Bimbingan dan Konseling 
  • Manajemen Pendidikan Islam

2. Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam
  • Akuntansi Syariah
  • Perbankan Syyariah
  • Ekonomi Syariah
  • Manahemen Bisnis Syariah

3. Fakultas Dakwah dan Ilmu Komunikasi
  • Komunikasi dan Penyiaran Islam
  • Pengembangan Masyarakat Islam
  • Manahemen Dakwah
  • Bimbingan Konseling Islam

4. Fakultas Ushuluddin dan Studi Agama
  • Aqidah dan Filsafat Islam
  • Ilmu Alquran dan Tafsir
  • Pemikiran Politik Islam
  • Psikologi Islam
  • Sosiologi Islam
  • Studi Agama-agama
  • Tasawuf dan Psikoterapi

5. Fakultas Syariah
  • Hukum Keluarga
  • Hukum Tata Negara
  • Hukum Ekonomi

Baca Juga: Daftar Fakultas dan Program Studi Universitas Lampung 

Selain program Strata 1 yang sudah disebutkan di atas, UIN Raden Intan Lampung juga memiliki program strata 2 dan 3. Berikut ini daftra lengkapnya.

Program S2 UIN Lampung
  • Ekonomi Syariah
  • Filsafat Agama
  • Hukum Ekonomi Syariah
  • Hukum Keluarga (Akhwal Syahsiyyah)
  • Ilmu Al-Quran dan Tafsir
  • Manajemen Pendidikan Islam
  • Pendidikan Agama Islam
  • Pengembangan Masyarakat Islam

Program S3 UIN Lampung
  • Hukum Keluarga (Akhwal Syahsiyyah)
  • Manajemen Pendidikan Islam
  • Pengembangan Masyarakat Islam


* * *
Informasi tentang Daftar Fakultas dan Program Studi UIN Raden Intan Lampung di atas didapat dari website resmi UIN Raden Intan Lampung. Untuk akreditasi UIN Raden Intan Lampung sengaja tidak kami tampilkan, dikarenakan akreditasi memiliki jangka waktu dan setiap habis jangka waktu akreditasi bisa naik ataupun turun. Agar dapat melihat akreditasi UIN Lampung yang masih berlaku, kamu bisa mengunjungi website resmi BAN-PT di alamat banpt.or.id

Demikianlah informasi tentang Daftar Fakultas dan Program Studi UIN Raden Intan Lampung. Semoga bermanfaat dan terimakasih.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel